Bulan: September 2023

procurement strategy

6 Procurement Strategy Mendasar, Adaptasikan dengan Bisnis Anda!

Penerapan strategi yang tepat dapat membantu bisnis berkembang lebih baik. Efisiensi biaya yang dikeluarkan dan peningkatan produksi dapat menjadi awal yang Anda cermati, salah satunya pada proses pengadaan. Penerapan procurement strategy yang akurat dapat membantu Anda mewujudkan hal ini. Namun sebenarnya apa saja langkah dan strategi procurement yang dapat digunakan sehingga bisnis semakin efektif dan…

tkdn barang dan jasa

5 Manfaat TKDN Barang dan Jasa dalam Produksi Perusahaan

Proses pengadaan barang dan jasa akan selalu membahas tentang TKDN, atau Tingkat Komponen Dalam Negeri. Namun demikian pemahaman pada konsep ini terlebih dahulu harus dilakukan, agar penerapannya optimal. TKDN barang dan jasa selanjutnya akan Anda peroleh penjelasannya di ini. Bagi pebisnis perhitungan setiap komponen akan menjadi hal yang penting sehingga dapat diperoleh pengeluaran yang akurat…

prinsip pengadaan barang dan jasa

Cermati Penjelasan 6 Prinsip Pengadaan Barang dan Jasa Ini

Memegang prinsip bisnis dengan baik namun tetap adaptif menjadi kunci sebuah bisnis dapat terus bertahan dan bersaing. Prinsip ini ada di setiap aspek, seperti halnya prinsip pengadaan barang dan jasa yang menjadi salah satu kegiatan rutin perusahaan. Idealnya prinsip yang ada akan dipegang dengan baik dan menjadi pedoman dalam melakukan berbagai proses transaksi. Dengan demikian…

integrated procurement system

8 Fungsi Integrated Procurement System untuk Perusahaan

Salah satu sistem yang digunakan perusahaan untuk mengelola seluruh proses pengadaan barang dan jasa adalah integrated procurement system (IPS). Kehadiran IPS mampu meningkatkan efektivitas, transparansi, hingga kontrol dalam seluruh proses pengadaan.  Selain itu, adanya integrated procurement system maka seluruh aspek pengadaan dapat dikelola dengan mudah. Mulai dari penawaran, pembelian, permintaan supplier, pengadaan, pengiriman, evaluasi, hingga…

digitalisasi UMKM

4 Strategi Melakukan Digitalisasi UMKM dengan Tepat

Perkembangan teknologi informasi yang semakin pesat membawa pengaruh yang cukup kuat ke dalam bisnis. Salah satunya adalah digitalisasi UMKM. Pengubahan transaksi dari sebelumnya konvensional menjadi online adalah bentuk nyata infiltrasi teknologi.  Perkembangan tersebut semakin menjadi-jadi karena pandemi Covid-19 yang lalu. Konsumen lebih menyukai platform digital yang memudahkan transaksi tanpa perlu pergi ke suatu tempat atau…