Lelang
BlogsSalah satu instrumen dalam jual beli yang dilindungi oleh Undang-undang adalah lelang. Secara garis besar, lelang adalah penjualan di depan masyarakat dengan cara pembeli mengajukan atau menawarkan harga untuk kemudian diputuskan dalam jangka waktu tertentu. Dalam hal ini, jika dilakukan secara terbuka, dinamakan dengan open bidding. Sebelum mengadakan kesepakatan jual beli, terlebih dahulu instansi terkait…